
Hotel Syariah Untuk Turis Muslim Telah Dibuka di Kawasan Gunung Fuji
Peningkatan wisatawan asing dari negara yang mayoritas penduduknya Muslim ke Jepang membuat Negeri Sakura itu terus berbenah untuk menyediakan fasilitas bagi mereka. Umat Muslim di Jepang sendiri masih menjadi minoritas, dan sedikit banyak membuat para […]