
Bunga Cosmos Mulai Mekar, Musim Semi Sudah Tiba di Okinawa
Disaat Tokyo dan hampir sebagian besar wilayah Jepang lainnya masih merasakan musim dingin, musim semi sudah tiba di wilayah paling selatan Jepang, Okinawa. Sejak Minggu (29/1/2017) di daerah Igeiku, Kota Kin, Okinawa, masyarakat setempat dapat […]